-->

Ad Unit (Iklan) BIG

;

Tips Membuat Data Berurutan Sesuai Abjad (Sorted Data)

Posting Komentar

Fungsi menu ini mungkin jarang digunakan, padahal sangat penting dalam membuat dokumen seperti Daftar Pustaka agar berurutan sesuai abjad. Menu ini terdapat di tampilan menu bar (baris menu) di bagian atas layar MS-Word. Aplikasi Microsoft Office Word memberi banyak kemudahan bagi penggunanya (end user) dalam membuat dokumen serta mencetaknya. Berikut ini tips membuat data dokumen berurutan sesuai abjad (sorted data). Sangat mudah untuk diaplikasikan, perhatikan gambar dibawah ini.


Data diatas hanya contoh, nama-nama yang tercantum hanya asal tulis / fake. Perhatikan dua kolom tersebut, data sebelum dan sesudah di-urutkan. Caranya yaitu dengan meng-highlight data asli yang akan di-sorting, lalu klik tombol "Sort" di baris menu (gambar huruf AZ dan panah).

Silakan dicoba, semoga bermanfaat!


Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter